Cara Umat Islam Indonesia Berangkat Haji Zaman Dulu

Kategori : Berita, Ditulis pada : 14 Juni 2024, 13:33:37

Perjalanan haji ke tanah suci, Mekah bagi masyarakat Muslim di Indonesia bisa dilakukan dengan mudah. Terutama setelah adanya moda udara alias menggunakan pesawat terbang sejak 1950-an. Menaiki burung besi, calon haji hanya butuh beberapa jam, 10 jam antara Jakarta dengan Jeddah, untuk sampai di Arab Saudi.

3974625752.jpg

Berbeda dengan masyarakat Islam Indonesia era dulu. Mereka butuh waktu berminggu-minggu bahkan berbulan-bulan di perjalanan untuk sampai ke Mekah. Hal ini lantaran kala itu mereka masih menggunakan moda laut alias menggunakan kapal. Ada pula kisah calon haji yang menumpang kapal sampai India. Lalu melanjutkan perjalanan darat hingga ke Arab Saudi.

naik-haji-zaman-dahulu_20180410_150626.jpg

 



Info Umroh Hubungi :

PT. Dago Wisata Internasional
Jl. Puter No. 7.Bandung
☎️ 0811 222 060

Atau Kunjungi Website :

🌐www.dagowisata.com

Chat Dengan Kami
built with : https://erahajj.co.id